Yorushika mengisi dua slot lagu untuk Nakitai Watashi wa Neko wo Kaburu
Dengan judul postingan diatas mungkin rasanya terlambat untuk di posting. Sebuah kabar gembira buat kalian para pecinta musik Yorushika yang ada di tanah air. Yups... Yorushika akan mengisi lagu yang ada pada movie Nakitai Watashi wa Neko wo Kaburu/Nakineko. Pada postingan website Yorushika, ada dua lagu yang akan muncul. Lagu yang muncul... Pertama, lagu Yako yang muncul sebelum MV Yorushika Hana ni Bourei. Betul, lagu tersebut adalah lagu pertama yang di rilis setelah lagu terakhir untuk album Elma "Nautilus,". Ini telah terkonfirmasi di postingan Yorushika.com pada tanggal 4 April 2020, kemarin. yang kedua, tentunya ada Hana ni Bourei. Lagu yang ditujukan sebagai ending song pada movie Nakitai Watashi wa Neko wo Kaburu. Lagu yang dirilis pada 5 Juni ini lebih dulu diumumkan akan mengisi movie Nakitai Watashi wa Neko wo Kaburu pada 10 Maret yang lalu. Untuk Movie, Nakitai Watashi wa Neko wo Kaburu sendiri direncanakan akan rilis pada 5 J...